Dari reaksi: 2H2(g)+O2(g) -> 2H2O(l) delta H=-572 kJ dapat

Saluran Edukasion 2024-07-03T11:36:01

Dari reaksi: 2H2(g)+O2(g) -> 2H2O(l) delta H=-572 kJ dapat dikatakan bahwa .... A. kalor pembentukan air=-572 kJ B. pada pembentukan 1 mol air diperlukan 286 kJ C. pada pembentukan 1 mol gas hidrogen, kalor berpindah dari sistem ke lingkungan sebesar 572 kJ D. pada pembentukan 2 mol air, kalor berpindah dari sistem ke lingkungan sebesar 572 kJ E. pada pembentukan 1 mol gas hidrogen, kalor berpindah dari lingkungan kc sistcm sebesar 572 kJ
Loading Tags ...
Loading Related Questions...