Loading...
Di dalam gelas kimia direaksikan amonium klorida pada dengan barium hidroksida padat sehingga dihasilkan barium klorida, air, dan gas amonia. Pada reaksi tersebut ternyata suhu sistem turun dari 25C menjadi 12C, Dari fakta tersebut: a. Tunjukkan manakah yang menjadi sistem dan lingkungannya. b. Tentukan apakah reaksi termasuk reaksi endoterm atau eksoterm. c. Bagaimana nilai perubahan entalpinya? d. Buatlah diagram tingkat energinya.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.