Loading...
Reaksi antara logam seng yang dioksidasi dengan ion nitrat dalam suasana asam sebagai berikut. beginaligned 4Zn (s)+NO3^(-) (aq)+10H^(+) (aq)->4Zn^(2+) (aq)+NH4^(+) (aq) +3H2O (l) Pernyataan yang tepat mengenai persamaan reaksi tersebut adalah ... A. Zn berperan sebagai oksidator. B. NO3^(-) berperan sebagai pereduksi. C. Zn melepas elektron menjadi Zn^(2+). D. Bilangan oksidasi N turun dari +5 menjadi +3 . E. Hasil oksidasi berupa NH4^(+) dan hasil reduksi Zn^(2+) .
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.