Loading...
Dalam suatu wadah bervolume 1.200 mL diisi penuh air dan diletakkan di bawah terik Matahari. Dalam waktu setengah menit ternyata cahaya Matahari tersebut mampu menaikkan suhu air tersebut sebesar 0,15 C. Diketahui kalor jenis air 1 kal/g C, 1 J = 0,24 kal, kecepatan cahaya c = 3 x 10^8 m/s, dan h = 6,6 x 10^(-34) Js. Jika panjang gelombang rata-rata sinar Matahari yang mengenai air 550 nm dan semua cahaya yang mengenai air semua diubah menjadi kalor, tentukan banyaknya foton yang diserap air selama setengah menit tersebut.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.