Loading...
Dua cermin datar saling berhadapan dan saling tegak lurus seperti pada gambar berikut. Scberkas cahaya datang pada salah satu cermin pada sudut 40 terhadap normalnya.(a) Berapa sudut pantul berkas cahaya oleh cermin lainnya? (b) Sebuah retroreflector (pemartul balik) adalah suatu alat yang memantulkan balik berkas-berkas cahaya datang dalam arah yang berlawanan terhadap berkas-berkas cahaya datang. Lukis sebuah diagram yang menunjukkan sudut datang pada cermin pertama dengan sistem cermin bertindak sebagai sebuah retroreflector. 40
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.