Loading...
Gambar di samping adalah pembacaan pada sebuah jangka sorong "istimewa" yang digunakan untuk mengukur tebal sebuah tiang kayu. Andaikan hasil pembacaan pada jangka sorong ini adalah 43,9 sentimeter. Berapakah jarak sebenarnya antara garis skala 0 dan garis skala 8 pada skala nonius yang terlihat pada gambar?
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.