Loading...
Peristiwa berikut yang menjelaskan terjadinya difraksi adalah ... A. Dua lampu yang dinyalakan dalam ruangan akan terlihat lebih terang dibandingkan satu lampu. B. Cahaya yang melewati celah akan terlihat memancar seperti bintang atau sumber cahaya baru. C. Terdengarnya suara dari dalam ruang walaupun kita berada di luar. D. Hilangnya bunyi yang didengar saat jauh dari sumber bunyi. E. Gelombang air laut dapat melewati celahcelah sempit.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.