Peta berikut ini menunjukkan pergerakan lempeng tektonik. Pada kerak bumi terdapat lempeng-lempeng tektonik. Pergerakan lempeng tektonik menyebabkan dua lempeng dapat bertemu dan bertumbukan. Gempa bumi terjadi karena tumbukan kedua lempeng. Kedua lempeng dapat bergerak saling berjauhan, saling mendekati atau bergerak bersisian. a. Mengapa informasi arah gerak lempeng sangat diperlukan? Lempeng amerika utara Lempeng Eurasia Lempeng Karibian Lempeng Pasifik Lempeng Amerika Latin Lempeng Serbia Lempeng Afrika Lempeng Serbia Lempeng Arabia Lempeng India Lempeng Pasifik Lempeng Filipina Lempeng Australia Lempeng Antartika kecepatan dalam cm/tahun 1,1-2,6 2,6-4,1 4,1-5,5 5,5-7,0 >7,0 Peta pergeseran lempeng tiap tahun (Gambar tidak sesuai skala) b. Cari informasi dan tuliskan cara para ahli menentukan besar dan arah kecepatan lempeng. c. Apakah kalian menemukan vektor-vektor yang sama? d. Apakah kalian menemukan pasangan vektor yang merupakan vektor dan negatifnya? e. Apakah kalian menemukan vektor dengan arah yang sama tetapi besar berbeda?
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.