Loading...
Sebongkah batu bulan dibawa ke Bumi oleh seorang astronot pesawat angkasa luar. Berat batu bulan di Bumi = 29,4 newton. Dari data medan gravitasi diketahui percepatan gravitasi di Bumi adalah enam kali percepatan gravitasi di Bulan. Tentukanlah massa dan berat batu tersebut di Bulan. (gBumi = 9,8 ms^(-2))
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.