Loading...
Sebuah bandul dengan panjang tali l dan massa beban m digetarkan harmonis di bumi dengan frekuensi f . Seorang astronaut membawanya ke luar angkasa dengan pesawat ulang alik, lalu menggetarkan bandul tersebut dengan sudut yang sama (theta=10) di dalam pesawat sesaat setelah keluar dari atmosfer bumi. Bagaimana frekuensi bandul tersebut? Jelaskan!
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.