Loading...
Sebuah partikel memiliki kecepatan awal 20 m s^(-1) dalam arah OX, seperti ditunjukkan dalam gambar. Beberapa waktu kemudian kecepatannya adalah 20 m s^(-1) dalam 60 terhadap OX. (Arah ditentukan dengan mengukur sudut berlawanan arah jarum jam dari OX) Perubahan kecepatan yang telah terjadi dalam selang waktu tersebut adalah . . . . A. nol B. 20 m s^(-1) pada arah 60 terhadao OX C. 32 ms^(-1) pada arah 120 terhadap OX D. 20 m s^()-1 pada arah 120 terhadap OX E. 32 ms^(-1) pada arah 210 terhadap OX
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.