Loading...
Seorang pebasket berdiri pada jarak horizontal 1 m dari lubang jaring bola basket. Pebasket itu membidikkan bola dengan arah 53 terhadap horizontal. Bila tinggi bola ketika dilempar dari tangan pemain adalah 2 m , sementara lubang jaring posisinya pada ketinggian 2,5 m, dengan kecepatan berapa bola itu harus dilemparkan agar masuk ke jaring itu. (bola dan lubang jaring dianggap sebagai titik)
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.