Loading...
Seorang peneliti sedang memeriksa daun dengan menggunakan lensa cembung yang berjarak fokus 25 / 3 cm sebagai kaca pembesar. Manakah pernyataan yang benar? (1) Perbesaran sudut sama dengan 4 bila bayangan akhir benda berada sejauh 25 cm . (2) Perbesaran sudut sama dengan 3 bila bayangan akhir benda berada di tak hingga. (3) Kekuatan lensa cembung adalah 12 dioptri. (4) Jarak bayangan nyata adalah di 25 / 3 cm jika jarak benda adalah 50 / 3 cm .
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.