Loading...
Seutas kawat yang panjangnya 200 cm direntangkan horizontal. Salah satu ujungnya digetarkan harmonik naik-turun dengan periode 8 s dan amplitudo 16 cm , sedangkan ujung lainnya dibiarkan bebas bergerak. Getaran harmonik tersebut merambat ke kanan sepanjang kawat dengan cepat rambat 5 cm/s . Pada saat ujung asal getaran telah bergetar 50 s , tentukan simpangan gelombang pada suatu titik yang berjarak 120 cm dari titik asal getaran.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.