Loading...
Yanuar melakukan eksperimen bidang mirịng dengan sudut kemiringan 30 . Di ujung bawah bidang miring dipasang pegas seperti gambar berikut. A B C 30 Ilustrator: Rahmat Isnaini Kotak kecil bermassa 0,5 kg mula-mula diam, lalu meluncur dan menumbuk pegas sehingga terjadi pemendekan pegas. Jika konstanta pegas sebesar 500 N/m dan percepatan gravitasi 10 m/s^2 , pemendekan pegas maksimum sebesar ....
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.