Saluran Edukasi

Seorang siswa menggosokkan sebuah magnet KL dengan batang-ba...

Seorang siswa menggosokkan sebuah magnet KL dengan batang-batang besi dengan arah seperti pada gambar berikut: K magnet L P Besi Q Jenis kutub magnet L yang digosokkan dan kutub magnet besi P dan Q yang dihasilkan dalam percobaan dicatat dalam tabel berikut: Perc. ke Kutub L Kutub P Ujung Q (1) K. Utara K. Selatan K. Utara (2) K. Selatan K. Utara K. Utara (3) K. Utara K. Utara K. Selatan (4) K. Selatan K. Selatan K. Utara Hasil yang benar dilakukan pada percobaan ke ....


Saluran Edukasi
Subscribe