Sekelompok siswa melakukan percobaan reaksi penguraian hidrogen peroksida H2O2 (l) -> H2O (l) + O2 (g) Pereaksi Pengamatan H2O2+Na.K.Tartrat Gelembung gas tidak kelihatan H2O2+Na.K.Tartrat+CoCl2 Terbentuk gelembung gas, warna larutan berubah dari merah, coklat, hijau, coklat, dan kembali merah H2O2+NaCl Gelembung gas tidak kelihatan H2O2+FeCl3 Terbentuk gelembung gas Pernyataan yang benar dari percobaan diatas tentang katalis adalah... A. CoCl2 berfungsi sebagai katalis karena mempengaruhi hasil reaksi B. Na.K.Tartrat dan NaCl bertindak sebagai inhibitor C. CoCl2 berfungsi sebagai katalis dan tidak mempengaruhi hasil reaksi D. CoCl2 bertindak sebagai katalis karena dapat merubah warna larutan E. FeCl3 bertindak sebagai inhibitor
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.