Loading...
Untuk melaksanakan program adiwijaya yang dicanangkan oleh pemerintah Kabupaten Tanjung Lubuk, salah satu SMP Negeri di Kabupaten Tanjung Lubuk membuat program pembuatan taman dengan ketentuan luas taman 216 m^2. Agar bentuk taman terlihat cantik, panitia pembangunan menghendaki panjang taman lebih panjang 6 m dari lebarnya. Tentukan panjang dan lebar taman tersebut.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.