Loading...
Dua keping polarisator disusun sedemikian rupa sehingga cahaya alami dengan intensitas A yang masuk ke susunan ini intensitasnya menjadi nol ketika keluar dari susunan. Kalau disisipkan sekeping polarisator ke susunan polarisator tadi dengan sumbu transmisi yang membentuk sudut 30 dengan polarisator pertama, maka intensitas cahaya yang keluar dari susunan ini akan menjadi....
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.