Loading...
Gambar di samping adalah sebuah truk yang sedang bergerak dengan kecepatan konstan 36 km / jam pada kaki bukit. Pada puncak bukit tersebut terdapat seorang penembak yang menembakkan sebuah peluru dengan arah mendatar dengan kecepatan awal 40 m / s , searah dengan gerak truk. Ketinggian penembak tersebut 30 m dari tanah. Truk tersebut tepat berada di bawah penembak pukul 08.30. Jika g=10 m / s^(2) , maka pukul berapakah peluru harus ditembakkan agar mengenai truk?
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.