Loading...
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Sumber gelombang bergerak ke bawah saat pertama kali bergerak. 2) Gelombang merambat ke kiri. 3) Periode gelombang 0,04 s 4) Frekuensi gelombang 2,5 Hz 5) Panjang gelombang 0,5 m Gelombang berjalan dengan persamaan y=-0,2 sin pi(5t-4x), dengan t dalam sekon dan x, y dalam meter. Pernyataan yang sesuai dengan persamaan gelombang berjalan ditunjukkan oleh angka .... a. 1), 2), dan 3) b. 1), 4), dan 5) c. 2), 3), dan 4) d). 2), 3), dan 5) e). 3), 4), dan 5)
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.