Sebuah peralatan celah ganda digunakan untuk mengamati suatu pola interferensi yang diproyeksikan pada layar dari suatu sumber cahaya stasioner (diam). Jika sumber cahaya digerakkan menuju celah ganda pada kelajuan tetap sepanjang sumbu simetri, apa yang akan diamati di layar? A. Pola interferensi tidak akan berubah. B. Frinji - frinji akan bergerak terpisah lebih jauh ke suatu jarak baru yang tetap. C. Frinji - frinji akan bergerak saling mendekati ke suatu jarak baru yang tetap. D. Frinji - frinji akan terus bergerak terpisah makin jauh selama sumber dibawa makin dekat ke celah ganda. E. Frinji - frinji akan terus bergerak makin saling mendekat selama suber dibawa makin dekat ke celah ganda.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.