Loading...
Seorang pengamat yang diam terhadap bumi, mengamati peristiwa tumbukan. Sebuah partikel bermassa m _(1)=5 kg bergerak dengan kecepatan u_(1)=2 m / s disepanjang sumbu x mendekati partikel kedua bermassa m2=1 kg yang bergerak dengan kecepatan u_(2)=-4 m / s disepanjang sumbu x . Setelah terjadi tumbukan, pengamat menemukan bahwa m2 memiliki kecepatan 4 m / s disepanjang sumbu x . Tentukan kecepatan m1 setelah tumbukan!
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.