Command Palette

Search for a command to run...

Sifat-sifat dari empat padatan K, L, M , dan N diberikan

Saluran Edukasi
Saluran Edukasion 2024-07-16T08:53:45
Sifat-sifat dari empat padatan K, L, M , dan N diberikan
source: https://youtu.be/jt_74ODjsS0

Sifat-sifat dari empat padatan K, L, M , dan N diberikan pada tabel berikut. Padatan Perbandingan massa penyusun Menghantarkan listrik Pemanasan kuat di udara K Tetap Tidak Terurai L Berubah Tidak Terbakar M Berubah Ya Melebur N Tetap Ya Hanya membentuk satu oksida Gunakan informasi tersebut untuk menyimpulkan apakah padatan termasuk unsur, senyawa, atau campuran.

Loading Related Questions...

On This Page