Loading...
Sebuah pipa berbentuk huruf U diisi dengan air. Kemudian, kaki sebelah kiri diisi minyak hingga air terdesak sejauh 3 cm dari kedudukan setimbangnya. Jika rhoair = 1 g / cm^3 , rhominyak = 0,8 g / cm^3 , dan luas penampang pipa = 2 cm^2 , hitunglah banyak minyak yang dimasukkan ke dalam pipa.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.