Fariz melakukan jogging pada 4 hari Sabtu berturut-turut dengan catatan waktu 46, 50, 52, dan 60 menit. a. Tentukan jangkauan, jangkauan interkuartil, dan jangkauan kuartilnya. b. Jika Fariz menambahkan waktu jogging 50 menit, tentukan, jangkauan, jangkauan interkuartil, dan jangkauan kuartilnya. Bandingkan hasilnya dengan hasil pada soal a. c. Jika Fariz melakukan jogging 2 kali lebih lama dari waktu sebelumnya, tentukan jangkauan, jangkauan interkuartil, dan jangkauan kuartilnya. Bandingkan hasilnya dengan hasil pada a. d. Dari soal a sampai c, apa yang dapat kamu simpulkan?
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.