Command Palette

Search for a command to run...

Pak Japar ingin mengetahui berat badan rata-rata siswa SMA

Saluranedukasi
Saluranedukasion 2024-02-27T07:32:00
Pak Japar ingin mengetahui berat badan rata-rata siswa SMA
source: https://youtu.be/MjWUIQ_MZ9c

Pak Japar ingin mengetahui berat badan rata-rata siswa SMA kelas X di kota Bandung. Karena keterbatasan biaya dan waktu, Pak Japar tidak menimbang berat badan semua siswa SMA kelas X yang ada di kota Bandung. Dia cukup menimbang berat badan siswa dari beberapa SMA, yang dapat mewakili seluruh siswa SMA kelas X di kota Bandung. Tentukanlah populasi dan sampelnya.

Loading Tags ...
Loading Related Questions...

On This Page