Loading...
Perhatikan susunan lampu lalu lintas berikut. Tiang pertama mempunyai panjang 650 cm dipasang secara vertikal. Tiang kedua dipasang secara horizontal. Dari bagian lampu dikaitan dengan tali baja dengan panjang 260 cm . Jika antara tali baja dan tiang kedua membentuk sudut 30 , tentukan tinggi lampu dari permukaan tanah.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.