Loading...
Sebuah mata uang logam dan sebuah dadu dilempar satu kali.a. Tentukan ruang sampel S yang sesuai. b. Nyatakanlah secara eksplisit peristiwa berikut: A={munculnya sisi angka dan mata dadu bilangan ganjil}, B={munculnya mata dadu bilangan prima}, dan C={munculnya sisi gambar dan mata dadu bilangan genap}.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.