Loading...
Sebuah obat tablet tertentu mempunyai berat 1 gram. Jika seorang dokter memberikan resep kepada seorang pasien menggunakan obat tablet tersebut selama 20 hari. Dengan ketentuan setiap kali memakan obat tersebut adalah sebanyak 0,5 gram dan dimakan 3 kali sehari. Tentukan berapa banyak obat tersebut yang harus diberikan kepada pasien ? (dalam tablet)
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.