Loading...
Dua orang peneliti sedang melakukan penelitian bersama. Mereka mengumpulkan data bersama sehingga memperoleh data yang sama. Mereka sepakat menggunakan taraf signifikansi 5%. Namun, peneliti pertama ingin menggunakan uji hipotesis dua pihak, sedangkan peneliti kedua ingin menggunakan uji hipotesis satu pihak. Jika mereka melakukan uji hipotesis yang berbeda tersebut, hal yang pasti sama diperoleh kedua peneliti adalah ....
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.