Jika kita ingin menggunakan induksi matematika untuk membuktikan bahwa 6 n<3^(n) untuk semua bilangan asli n >= 3 maka perhatikan langkah-langkah berikut : i. Asumsikan bahwa untuk n=k benar maka 6 k<3^(k) benar. ii. Untuk n=1 maka 6<3 . iii. Untuk n=3 maka 18<27 . iv. Akan ditunjukkan bahwa untuk n=k+1 benar maka tunjukkan bahwa 6(k+1)<3^(k) benar. v. Akan ditunjukkan bahwa untuk n=k+1 benar maka tunjukkan bahwa 6(k+1)<3^((k+1)) benar. Urutan langkah yang tepat adalah ... a. i, ii, iv. d. iii, i, iv. b. ii, i, iv. e. iii, i, v. c. ii, i, v.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.