Loading...
Sebuah kelompok belajar terdiri atas empat orang anak,yaitu Aam, Ilham, Trisno, dan Hari. Trisno dan Hari berbadan tinggi, anak yang lain tidak. Aam dan Trisno berkulit sawo matang yang lain tidak. Aam dan Ilham berambut ikal, anak yang lain tidak. Dapatkah kamu menentukan siapa yang tidak tinggi, berkulit kuning, dan berambut ikal? Petunjuk : Buatlah diagram panah yang menghubungkan setiap anak dengan sifatnya!
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.