Untuk membagi lingkaran sama besar, paling mudah dengan membagi melalui pusat lingkaran. Jika lingkaran belum dipotong maka besar sudut adalah 1 putaran 360 . Jika lingkaran ingin dibagi menjadi enam bagian sama besar, maka sudut pusat lingkaran tersebut dibagi enam masing-masing 60 .a. Tentukan keliling lingkaran (bagian yang melengkung saja) dari setiap potongan.b. Tentukan luas setiap juring (sektor).c. Tentukan luas segitiga yang diarsir lebih gelap.d. Tentukan keliling segitiga.e. Bandingkan ukuran keliling lingkaran dengan Panjang sisi miring segitiga.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.