Loading...
Diketahui 2 buah pipa berbentuk lingkaran yang masingmasing memiliki persamaan x^2 + y^2 + 4x - 14y + 28=0 dan x^2 + y^2 - 16x - 14y + 88 = 0 (dalam cm). Kedua pipa tersebut akan diikat menggunakan sebuah tali. a. Gambarlah penampan kedua pipa dalam bidang koordinat. b. Tentukan persamaan garis singgung yang menggambarkan tali pengikat kedua pipa tersebut. c. Berapa panjang tali minimal yang dibutuhkan untuk mengikat kedua pipa tersebut.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.