Pak Salman adalah pedagang roti. Ia menjual dagangannya menggunakan gerobak dorong dengan daya tampung 500 buah roti. Roti yang dijualnya ada 2 macam, yaitu roti manis dan roti tawar dengan masing-masing harganya adalah Rp11.000,00 dan Rp9.000,00 per bungkus. Dari penjualan roti ini, Pak Salman dapat memperoleh keuntungan Rp5.500,00 dari sebungkus roti manis dan sebesar Rp4.500,00 dari sebungkus roti tawar. Modal yang dimiliki oleh Salman adalah Rp600.000,00. Jika banyaknya roti manis adalah x dan banyaknya roti tawar y, maka model matematika yang memenuhi masalah tersebut adalah...
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.