Loading...
Menghitung Kalor Berdasarkan Hukum Kekekalan Energi Sebanyak 75 mL air dipanaskan dengan LPG. Jika tidak ada kalor yang terbuang berapa kalor yang dilepaskan oleh LPG jika suhu air naik dari 25 C menjadi 90 C ? Kalor jenis air, c = 4,18 Jg^-1 C^-1, massa jenis air 1 g mL^-1
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.