Di toko bahan dan peralatan membuat kue, banyak dijual cangkir ukur (measuring cup) dan sendok ukur (measuring spoon) untuk menakar bahan yang akan digunakan dalam resep. Keterangan: sdm : sendok makan sdt : sendok teh 1 sendok makan 1/2 sendok makan 1 sendok teh 1/2 sendok teh 1/4 cangkir 1/3 cangkir 1/2 cangkir 1 cangkir Gambar 2.7 Sendok Ukur dan Cangkir Ukur Lakukan estimasi untuk menentukan sendok ukur atau cangkir ukur mana yang harus Karina gunakan untuk menakar kebutuhan di bawah ini. 1. 1/3 sdm saus tiram 3. 9/10 cangkir kaldu 2. 3/4 sdt garam 4. 1/5 cangkir kecap asin
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.