Loading...
Perhatikan data nilai tugas Matematika dari 40 sisa berikut ini. 66 75 74 72 79 78 75 75 79 71 75 76 74 73 71 72 74 74 71 70 74 77 73 73 70 74 72 72 80 70 73 67 72 72 75 74 74 68 69 80 Dari data di atas, dapat dibuat tabel distribusi frekuensi sebagai berikut. Nilai Tugas Titik Tengah Turus Frekuensi 65-67 66 II 2 68-70 69 5 71-73 72 13 74-76 75 14 77-79 78 IIII 4 80-82 81 II 2 Jumlah 40 Interval kelas kedua dari data disamping adalah ....
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.