Diketahui gradien garis yang melalui titik O(0,0) dan

Saluran Edukasion 2024-03-16T17:26:43

Diketahui gradien garis yang melalui titik O(0,0) dan P(a,b) adalah -2. Jika P' merupakan bayangan titik P yang dicerminkan terhadap sumbu X, kemudian digeser 5 satuan ke bawah dan 1 satuan ke kiri, maka gradien garis yang melalui titik P' dan O(0,0) adalah 3. Koordinat titik P adalah ....