Seorang tukang las membuat dua jenis pagar yaitu pagar

Saluran Edukasion 2024-04-09T13:11:43

Seorang tukang las membuat dua jenis pagar yaitu pagar jenis I dan jenis II. Tiap-tiap m^2 pagar jenis I memerlukan 4 m besi pipa dan 6 m besi beton. Tiap-tiap m^2 pagar jenis II memerlukan 8 m besi pipa dan 4 m besi beton. Biaya pemesanan pagar jenis I Rp80.000,00 per m^2 dan pagar jenis II Rp50.000,00 per m^2. Jika tukang las memiliki persediaan besi pipa 640 m dan besi beton 480 m, pendapatan maksimum tukang las dari pemesanan pagar sebesar ....
Loading Related Questions...