Apakah kalian pernah melihat telur yang disusun pada tempatnya? Tempat telur biasanya berupa cekungan-cekungan yang terbuat dari karton atau mika. Apakah kalian sering melihat telur-telur yang ditempatkan pada tempatnya di supermarket atau pasar-pasar tradisional. Biasanya susunan telur hanya terdiri dari dua atau tiga lapis saja. Susunan telur pada gambar, bentuknya menyerupai piramida, semakin ke atas banyak telurnya semakin berkurang. Coba cermati, berapa banyak telur pada baris paling bawah? Telur paling atas hanya ada 1 butir. Susunan telur berbentuk piramid pada gambar di atas ditambah satu lapis di bagian bawah. Banyak telur yang harus ditambahkan adalah .... A. 13 butir C. 36 butir B. 15 butir D. 49 butir
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.