Loading...
Pak Ketut berencana akan membangun rumah di atas sebidang tanah berbentuk persegipanjang dengan ukuran panjang 30 m dan lebar (2y+1) m. Jika luas tanah pak Ketut tidak lebih dari 150 m^2, tentukan: a. Lebar tanah pak Ketut yang paling besar. b. Biaya maksimal untuk membangun 1 m^2 dibutuhkan biaya Rp4.500.000,00. Berapa biaya maksimal yang harus disediakan pak Ketut?
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.