Suatu unit usaha percetakan mendapatkan pesanan membuat poster dan pamflet. Untuk mencetak pesanan poster memerlukan 10 rim kertas A3, 3 botol tinta, dan 1 pelat. Sementara itu, untuk mencetak pamflet diperlukan sebanyak 9 rim kertas A3, 3 botol tinta, dan 2 pelat. Daftar harga bahan-bahan tersebut di toko A dan toko B tercantum pada tabel berikut. Bahan Toko A Toko B Kertas A3 Rp90.000,00/rim Rp80.000,00/rim Tinta cetak Rp25.000,00/botol Rp30.000,00/botol Pelat Rp55.000,00/pelat Rp50.000,00/pelat Matriks yang menyatakan jumlah biaya pembelian bahan untuk memenuhi pesanan pencetakan poster dan pamflet dari masing-masing toko adalah ....
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.