Tiga orang sahabat yaitu Adi, Beti, dan Candra memiliki usia yang sama. Ayah mereka mulai bekerja pada usia 25 tahun di perusahaan yang sama. Perusahaan tersebut mengharuskan pegawainya yang usianya 60 tahun untuk pensiun. - Tahun ini usia ayah Adi tiga kali usia Adi. - Tahun ini usia ibu Beti tiga kali usia Beti, tiga tahun lebih muda daripada Ayah Beti. - Tiga tahun lalu, perbandingan antara usia Candra dan usia ayah Candra sama dengan perbandingan antara usia Adi dan Ayah Adi. - Tahun ini ayah Adi memasuki masa pensiun. Urutan ketiga anak tersebut berdasarkan usia ayahnya dari usia termuda adalah ... A. Adi, Beti, Candra. C. Candra, Adi, Beti. E. Candra, Beti, Adi. B. Beti, Candra, Adi. D. Beti, Adi, Candra.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.