Sebuah supermarket meneliti umur pengunjungnya selama seminggu. Hasil pencatatan umur dari 100 pengunjung dalam seminggu adalah sebagai berikut. 20 22 23 30 35 40 31 20 15 45 16 32 15 41 33 25 26 24 28 55 51 60 30 17 28 29 31 42 30 46 48 70 61 25 26 28 29 30 33 16 17 18 19 22 18 18 17 16 15 20 27 41 37 35 34 64 30 40 42 31 15 14 12 19 24 26 29 33 46 60 62 33 41 47 29 28 30 31 28 13 17 39 35 42 55 56 57 43 41 19 20 21 28 38 33 42 32 34 21 Sajikan data hasil observasi tersebut ke bentuk tabel distribusi frekuensi berkelompok dengan terlebih dahulu menentukan jangkauan data (J), banyak kelas interval (k), batas kelas interval (p), dan frekuensinya.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.