Loading...
Seorang pengusaha material hendak mengangkut 110 ton barang dari gudang A ke gudang B. Untuk keperluan ini sekurang-kurangnya diperlukan 50 kendaraan truk yang terdiri dari truk jenis I dengan kapasitas 3 ton dan truk jenis II dengan kapasitas 2 ton. Biaya sewa truk jenis I dan truk jenis II masing-masing adalah Rp50.000,00 dan Rp40.000,00. Berapakah banyak jenis truk itu masing-masing yang harus disewa agar biaya yang dikeluarkan sekecil-kecilnya? Hitung biaya minimum itu.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.