Loading...
Virus tertentu menginfeksi satu dari setiap 400 orang. Suatu alat tes yang digunakan untuk mendeteksi virus pada seseorang. 85 % alat akan mendeteksi positif jika orang tersebut memiliki virus dan 5 % jika orang tersebut tidak memiliki virus (hasil 5 % ini disebut positif palsu). Misalkan A adalah peristiwa "orang terkena virus" dan B adalah peristiwa "orang dites dengan hasil positif", maka: Hitunglah probabilitas bahwa seseorang memiliki virus jika hasil tes orang tersebut negatif.
Temukan soal-soal lainnya langsung diponselmu. Akses saluranedukasi.com pada Whastapp Channel: https://whatsapp.com/channel/0029VaF367c6LwHq3O68av3x. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.